Polsek Sukanagara Laksanakan Jum’at Curhat di Desa Sukarame

Sharing is caring!


BN News | Cianjur – Awal tahun 2023 Kapolsek Sukanagara Polres Canjur AKP Tio bersama anggota menggelar Jum’at Curhat di lokasi wisata Alam de Rengit Pores yang terletak di Desa Sukarame, Kecamatan Sukanagara, Kabupaten Cianjur. Jum’at (6/1/2023)

Dalam kegiatan itu, AKP Tio mengajak ngobrol santai sambil ngopi bareng bersama ketua Karang Taruna Desa Sukarame Hasan Gunawan bersama anggota dan tokoh agama ustdz Nandang Iskandar serta pengelola wisata Cecep dan juga anggota Sahabat Polisi Indonesia yang kebetulan berdomisili di Desa Sukarame.

Bacaan Lainnya

di dalam obrolan curhat kali ini ktwa karang taruna Hasan Gunawan dan tokoh agama ustd nandang iskandar memberikan masukan kepada Kapolsek agar bisa memberantas obat-obatan terlarang juga minuman keras yang mana di Dsa Sukarame masih ada walau itu terkadang yang jualannya orang luar.

Tapi terkadang meresahkan masyarakat desa Sukarame, “di mohon pak Kapolsek bersama anggota dengan cepat bisa mengatasinya,” kata Hasan.

Kapolsek Sukanagara AKP Tio menjelaskan, “Jum’at Curhat di awal tahun ini saya sengaja mengambil lokasi yang jauh dari kota karena mungkin mereka masyarakat yang ada di penggiran mereka sebagian masih takut dengan polisi bahkan mau memberikan imformasi maupun masukanpun mereka masih ketakutan,” katanya.

“Setelah saya jelaskan apa fungsi polisi, mereka pada mengerti bahkan mereka pada memberi masukan dan impormasi tentang wilayah dan itu pentingnya pendekatan dengan masarakat,” pungkasnya. (Ayah Yana)

Pos terkait

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan.