Cianjur (BNNews) – Polsek Sukanagara melaksanakan giat apel Siaga dalam rangka PAM Pelantikan presiden dan wakil presiden tahun 2019. Bertempat di Mapolsek Sukanagara. Sabtu (19/10/2019)
Giat Apel Siaga Personil polsek Sukanagara dipimpin oleh Kapolsek Sukanagara.
Dalam giat giat tersebut Kapolsek Sukanagara menyampaikan arahan monitoring persiapan pelantikan presiden dan wapres 2019 tgl 20 Oktober 2019.
“Dengan tujuan agar tercipta situasi Kamtibmas yang kondusif, tingkatkan patroli di malam, dan kewaspadaan agar jaga KSPKT terima laporan / pengaduan masyarakat, Serta laksanakan tugas dgn penuh keikhlasan mengharap ridho Allah SWT.” Pesan Kapolsek dalam giat tersebut.